Rabu, 04 Januari 2017

Gara-Gara Malas Menyikat Gigi, Tunas Ini Tumbuh di Giginya

post-feature-image

Bagi setiap orang, gigi termasuk salah satu organ yang sangat penting. perawatannya pun harus teratur dengan cara menyikat gigi rutin untuk bisa membersihkan dari sisa sisa makanan yang menempel pada gigi.

Seorang pria asal Taiwan yang berusia 37 tahun ini datang ke klinik dan mengeluh gigi nya sakit. dalam beberapa hari lalu pria ini mengeluh sering sakit pada giginya dan tak kunjung hilang meskipun sudah diminumi obat.

Karena tak juga kunjung sembuh, pria tersebut akhirnya memutuskan untuk pergi ke dokter gigi. mendengar keluhannya tersebut, sang dokter pun memeriksa giginya, dan betapa terkejutnya sang dokter tersebut.
Tunas jambu menyembul tumbuh dari balik gigi yang sakit. ini benar-benar kasus yang sangatlangka dan hampir tak pernah terjadi di dunia per medisan.

Mendengar hal itu dari dokter, pria tersebut mengingat-ingat kapan terakhir kali dirinya memakan jambu, dan dia mengaku sebulan yang lalu dia pernah makan jambu biji, dan bijinya tersebut terselip pada giginya yang berlubang.
Ditambahnya jarang sikat gigi akhirnya tunas jambu tersebut tumbuh pada mulut.

APA YANG KALIAN PIKIRKAN?

 

@informasiunik.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar